layanan

Memahami kebutuhan Anda adalah seni. Kami paham, setiap pribadi dan korporasi ingin dimengerti. Setiap detail kebutuhan layanan katering Anda amat kami perhatikan. Komitmen kami pasti. Menyajikan hidangan lezat, bernutrisi dan higienis di waktu yang pas. Dengan demikian, kami dapat membantu menciptakan pengalaman bersantap yang mengesankan. 

Katering Perusahaan

Kami siap membantu Anda menjaga produktivitas karyawan dan menjamu tamu dengan menyiapkan hidangan untuk kantin perusahaan,  rapat, acara peresmian kantor, peluncuran perusahaan, merek, produk dan serah terima jabatan, serta galadinner.

Acara Spesial Pribadi

Percayakan kebutuhan hidangan pesta pernikahan, ulang tahun, syukuran, arisan, acara keagamaan berkonsep klasik, modern, ballroom atau pesta kebun Anda kepada kami agar semua undangan yang hadir mendapat pengalaman bersantap yang menyenangkan.

LAYANAN KAMI

Mau langsung pesan jasa katering Blanca Catering?
Masih bingung pilih layanan?
Baca tips memilih gaya penyajian hidangan pada blog kami.

VENUE

Kami memperhatikan detail. Hal sekecil apapun dapat menciptakan kenangan indah. Melalui hidangan bercita rasa lezat yang disajikan secara artistik serta dilayani pramusaji terampil dan ramah, kami memberikan pengalaman bersantap terbaik untuk segala suasana, baik indoor maupun outdoor.

Meeting

Kantin Korporasi

Pesta Pernikahan

Reuni & Ulang Tahun

PRASMANAN PERUSAHAAN

Kami mengerti setiap karyawan membutuhkan stamina prima agar dapat bekerja dengan baik.

Pada setiap menu prasmanan bagi karyawan, kami memasukkan kandungan gizi lengkap

peningkat stamina.

Paket A


Nasi putih
Kakap asam manis
Ayam paprika saus tiram
Daging rendang
Sop kimlo
Asinan Blanca
Sambal
Kerupuk udang
Aneka buah potong

Paket B


Nasi putih
Udang goreng tepung
Ayam katsu
Kalio daging
Cak pokcay bakso
Sambal goreng kentang buncis
Gado-Gado Penganten
Sambal jeruk limo
Kerupuk melinjo
Aneka buah potong

Paket C


Nasi merah
Daging gulai
Ayam bakar paniki
Ikan doriyaki
Sop cap ayam jeruk
Karedok
Sambal tomat
Kerupuk udang
Aneka buah potong

Paket D


Nasi putih
Satai lilit ayam
Tim ikan
Daging semur
Ayam sitsit pedas
Lawar ayam
Urap sayur
Kerupuk udang
Sambal matah
Jeruk & salak

PRASMANAN EVENT SPESIAL

Kami mengapresiasi budaya setiap negara. Budaya mana pun yang diangkat, setiap racikan

kami senantiasa menonjolkan sentuhan rasa autentik.

MENU NUSANTARA

Paket A


Nasi Putih
Ayam Goreng Serundeng
Sop Sayur Manca Warna
Tahu Belacan
Tumis Bayam + Tauge
Sambal Bajak
Kerupuk Udang
Buah jeruk

Paket B


Nasi Putih
Ikan Tuna Rica-Rica
Telur Asin
Sayur Asem Jakarta
Sambal Goreng Kentang
Sambal Dadak
Kerupuk Udang
Buah Pisang

Paket C


Nasi Putih
Ayam Bakar Pedas Manis
Sayur Laksa
Gado-Gado Penganten
Kerupuk
Aneka Buah Potong

 

 

MENU ASIA

Paket A

 

Nasi Putih
Daging Teriyaki
Caesar salad
Sop Tofu
Aneka Buah Potong

Paket B


Nasi

Ayam Basil

Sup tomyam sayur

sawi Thailand 

says tiram 

Aneka Buah Potong

Paket C


Nasi
Ayam Kung Pao
Capcai
Sapo tahu
Buah Potong

WESTERN MENU

Chicken/Beef Steak
Long Potato Fries
Chicken/Beef Spaghetti Bolognese
Dory Tomato Sauce
Green Salad

MENU COFFEE BREAK

Kopi Panas
Teh Panas
Air Mineral
Brownies Kukus
Arem-Arem Ayam
Sus Eclair
Apem Kukus
Wajik Pandan
Batu Duren

Ingin konsultasi menu untuk kebutuhan kantor atau acara spesial pribadi?